Sabtu, 26 Oktober 2013

Putih itu Kebohongan

Putih, Serasa kabut di pagi hari, sejuk dan dingin, Langkah perlahan menembus kabut putih, perlahan, Namun Waktu dapat mengubah segalanya, Putih, itu hilang Rasa malas, itu datang, Hati bergetar, Tergambar jelas hati yang sementara, Terlukis jelas hati yang terlupa, Ada saat ia butuh dan kemudian datang, Tapi menghilang saat dia senang dan bahagia, Lupakan, dan tersenyumlah Calam Rahmat (1994 ~ 2123...

Senin, 21 Oktober 2013

Gelap itu Jelas

Terlelap dalam kegelapan Aku terbangun dalam cahaya yang redup Merenung tanpa tau apa manfaat nya Bingung terpaksa aku diam Melihat sekilas bayangan masa depan Hilang dalam banyangan kegelapan "kembali" Kesetiaan untuk menunggu kulakukan Namun, kembali gelap itu menyerang Tersirat dalam hati Terukir dalam jiwa Fakta hidup yang abadi Tersandar dalam cinta yang pasti Hati berkata, Hati bertanya, Hati menjawab Tapi hati tak dapat berdusta Janji, gelap itu akan terang Hati menunggu... dan Gelap itu semakin jelas Witing For you to comeback to me Calam...

Rabu, 09 Oktober 2013

Hati Berkata

Kulantunkan sebuah irama,kunyanyikan sebuah lagu,Hening sejenak akan terhapus,Sedih sekilas akan menghilang,Kesunyian tanpa batas,Kesendirian tanpa ujung,Berkelana, mencari, berusaha merubah semuanya..Perasaan tidak dapat dibohingi,Hati yang suci tak akan terkotori,Kujaga, kurawat dan ...Kuberikan ini "Hati",Untuk mu, dan untuk yang terahir...

Minggu, 06 Oktober 2013

Adakah Kesempatan Itu Kembali

Normal 0 false false false IN X-NONE X-NONE ...

Sabtu, 05 Oktober 2013

Sukses

Sukses.. Banyak orang yang membicarakan tentang sukses, Bagaimana dia menjadi sukses, bahkan cara untuk sukses itu sendiri Tapi sedikit orang yang mengerti arti sukses yang sesungguh nya. Tuhan menciptakan kita untuk sukses, Tapi kadang kita selau berfikir negatif terhadap-Nya. Sehingga kesuksesan itu terasa jauh dari kita, Suskses tidak dibelakang kita, tapi sukses meninggalkan kita. Berlarilah!! Sukses tidak dapat diukur dengan apa yang kita dapatkan, Bukan dengan apa yang kita hasilkan saat ini. dan Bukan dengan banyak nya aset yang kita kupulkan, Tanpa...